feses adalah sisa makanan yang sudah dicerna dan tidak dapat digunakan oleh tubuh untuk diserap dan digunakan sebagai energi dalam tubuh dan makanan bagi sel-sel tubuh. biasanya feses yang normal berwarna coklat terang sampai coklat gelap. berbagai makanan dan obat-obatan mempengaruhi warna feses seperti berikut ini :
  • protein daging menghasilkan warna coklat gelap
  • bayam dan sayuran menghasilkan warna hijau
  • wortel dan bit menghasilkan warna merah kokoa, coklat
  • barium untuk tes feses menghasilkan warna susu
apa bila ada perubahan pada warna normal feses maka bisa di duga adanya kerusakan pada sistem pencernaan anda seperti warna feses menjadi warna hitam karena ada pendarahan di saluran pencernaan, feses berair atau diare karena ada malabsorsi di usus. oleh karena itu kita harus hati-hati dengan perubahan feses dan apa bila terjadi perubahan pada feses anda harap segera memeriksakan ke dokter. untuk mengetahui warna feses yang tidak normal dapat anda download artikel feses.doc disini
referensi
bruner&sudarth,2002, keperawatan medical bedah,EGC:jakarta